Kasus peretasan sebuah situs kembali terjadi. Kali ini yang menjadi korban adalah publisher game ternama dunia Ubisoft. Akibat peretasan tersebut, data user berupa alamat email dan password pun berhasil dicuri.
Pihak Ubisoft sendiri mengumumkan agar para usernya untuk segera
mengganti password miliknya di ubi.com. Selain itu, mereka juga
menyarankan untuk mengganti passwordnya di situs untuk password yang
sama.
Namun Ubisoft mengatakan bahwa passord yang ada pada server mereka
telah terenkripsi. Jadi password tersebut akan sulit digunakan kecuali
password itu menggunakan kombinasi yang lemah. Oleh karena itu mereka
pun menyarankan agar usernya segera mengganti password.
Selain daripada itu, Ubisoft mengatakan bahwa tidak ada informasi
lain yang bocor, dalam hal ini adalah informasi finansial. Hal ini
karena informasi tersebut tidak disimpan oleh Ubisoft. Saat ini mereka
pun tengah melakukan perbaikan untuk menanggulangi permasalahan
tersebut.
Selasa, 18 Februari 2014
Home »
» Situs Ubisoft Diserang Hacker, Data Pengguna dan Password Berhasil Dicuri
Situs Ubisoft Diserang Hacker, Data Pengguna dan Password Berhasil Dicuri
-
Seperti judul diatas bagaimana caranya agar blog kita loadingnya cepat. Sebenarnya jika perlu diketahui memang hal ini penting, karena ...
-
Nah alhamdulillah ada waktu buat postingin lagi beberapa tutorial dan Tips hehehe. Untuk postingan sekarang tentang cara membuat Physical...
-
Selamat malam sobat blogger heheheh. konbanwa hahaha. Nah sesuai dengan judul postingan diatas, saya memang pernah mengalami. Jadi ...
-
Terasa berputar – putar dikepala saya tentang yang namanya “backlink”, Si backlink ini yang katanya bisa meningkatkan pagerank kita...
-
Hallo Sobat blogger,,kali ini saya ingin berbagi ilmu mengenai blogging cara memasang animasi bergerak. Pasti mau kan tampilan blog kalia...








0 komentar:
Posting Komentar