Pada postingan kali ini saya akan berbagi cara membuat sebuah rangkaian menggunakan mmlogic. Mungkin cara ini akan berguna buat tugas kalian nantinya. Membuat Rangkaian angka berurutan yakni membuat sebuah biner di dalam selector yang ketika selector diklik maka angka tersebut muncul sampai habis.--Yuk Mari Mari Mengenal MMLogic--
1. Pastikan kalian sudah mengerti biner 1 sampai F (15).
2. Selanjutnya yang kalian harus lakukan ialah membuat rangkaian dari selector ke AND, misalnya angka 2 keluarannya berarti kalian harus menghubungkan biner 0010 dari selector ke AND .
3. LED angka disini tidak berpengaruh walaupun pada selector 0 itu 0 tetep kita bisa membuat LED menjadi rangkaian angka berapa pun. contoh pada selector 0 kita ingin keluaran pada LED menjadi angka 2, ya kita tinggal buat 0010 pada LEDnya tanpa melihat selector ke AND.
Nah, pada gambar Invert di sini berfungsi untuk merubah angka menjadi keluaran nol. Pada LEDnya supaya ketika berjalan angka tersebut jadi nol, maka kita gunakan Ground. yaitu membuat angka 0 pada keluaran.
4. Ketika di mainkan , pada selector nol akan muncul angka 2. dan Led sebelahnya nol. jika selector 1 d klik maka angka 1 yang akan muncul dan angka 2 akan menjadi nol.
Tugas seperti itu biasanya membahas menggunakan NIM dan nama. nah sampai di sini jelaskan maksud dari penjelasanku.
Rabu, 21 Oktober 2015
Home »
Rangkaian Digital
» Cara Membuat Rangkaian Sebuah Angka Berurutan
Cara Membuat Rangkaian Sebuah Angka Berurutan
-
Postingan klai ini tentang Perbedaan Gitar Akustik dan Elektrik ,Setelagh sebelumnya tentang settingan tremolo ala Yingwie Malmsteem . le...
-
Lihat Juga : Pilihan Laptop Intel Core i5 Terbaik untuk Gaming Laptop gaming dengan prosesor Core-i7 Acer Aspire V3-471G – 7...
-
Sebuah komputer pasti akan mengalami masalah baik itu dari software maupun hardware,berikut ini masalah yang sering terjadi pada komputer ,c...
-
Google sepertinya bakal sedikit membatasi kebebasan para produsen smartphone Android . Menurut sebuah bocoran ...
-
macam macam software untuk mengakses World WideWebdantara lain : browser browser adalah sebutan yang diberikan kepada sebuah softwa...












0 komentar:
Posting Komentar