Kasus peretasan sebuah situs kembali terjadi. Kali ini yang menjadi korban adalah publisher game ternama dunia Ubisoft. Akibat peretasan tersebut, data user berupa alamat email dan password pun berhasil dicuri.
Pihak Ubisoft sendiri mengumumkan agar para usernya untuk segera
mengganti password miliknya di ubi.com. Selain itu, mereka juga
menyarankan untuk mengganti passwordnya di situs untuk password yang
sama.
Namun Ubisoft mengatakan bahwa passord yang ada pada server mereka
telah terenkripsi. Jadi password tersebut akan sulit digunakan kecuali
password itu menggunakan kombinasi yang lemah. Oleh karena itu mereka
pun menyarankan agar usernya segera mengganti password.
Selain daripada itu, Ubisoft mengatakan bahwa tidak ada informasi
lain yang bocor, dalam hal ini adalah informasi finansial. Hal ini
karena informasi tersebut tidak disimpan oleh Ubisoft. Saat ini mereka
pun tengah melakukan perbaikan untuk menanggulangi permasalahan
tersebut.
Selasa, 18 Februari 2014
Home »
» Situs Ubisoft Diserang Hacker, Data Pengguna dan Password Berhasil Dicuri
Situs Ubisoft Diserang Hacker, Data Pengguna dan Password Berhasil Dicuri
-
keyboard tidak berfungsi Kalau keyboard tidak befungsi, maka kita bisa menggunakan keyboard on screen. Caranya : masuk ke start...
-
Google sepertinya bakal sedikit membatasi kebebasan para produsen smartphone Android . Menurut sebuah bocoran ...
-
System remote desktop digunakan untuk akses pengendalian komputer (PC) baik dari dalam jaringan (lokal) maupun dari luar jaringan (...
-
Kali ini saya akan membuat artikel mengenai Recent Post. Pada Blogspot memang sudah ada widget Feed gunanya untuk menambahkan konten dari...
-
Oke kali ini saya ingin membahas lanjutan dari postingan saya kemarin tentang Tools Power Designer, Tools Untuk Desain Database . Sebenar...
0 komentar:
Posting Komentar